PIMPINAN/KETUA PENGADILAN AGAMA
Pimpinan/Ketua Pengadilan Agama Trenggalek sejak tahun 1893 sampai sekarang telah mengalami penggantian sebagai berikut:
- K. Abd. Moersjad, mulai tahun 1893 – 1925;
- K. Ach, Moe’arif, mulai tahun 1927 – 1943;
- K. Qomaroeddin, mulai tahun 1943 – 1948;
- K. M. Oemar Mochtar,mulai tahun 1949 – 1958;
- K. Muhd. Anwar Sudibya, mulai tahun 1958 – 1966;
- K. Muasir Zubaidi, mulai tahun 1966 – 1980;
- Drs. Abu Amar,mulai tahun 1980 – 1990;
- Abd. Malik, mulai tahun 1990 – 1994;
- Drs. Hadi Muhtarom (Plt. Ketua), mulai tahun 1994 – 1996;
- Drs. H. Misro Ahmadi, SH., mulai tahun 1996 – 2000;
- Drs. Syamsuri, S.H., mulai tahun 2000 – 2001;
- Drs. Thoyib, S.H., mulai tahun 2002 – 2004;
- Drs. H. Moh. Rois AR, S.H., mulai tahun 2004 - 20010;
- Drs. Mahmudi, S.H. mulai tahun 2010 – 2012;
- Drs. H. Anis Fuadz, S.H., mulai tahun 2012 – 2014;
- Drs. H. Munawan, S.H., M.Hum., mulai tahun 2014 - 2016;
- Hj. Musri, S.H., M.H. mulai tahun 2016 - 2018;
- Drs. H. Nur Chozin, S.H., M.Hum. mulai tahun 2018 - 2020.
- H. A. Zahri, S.H., M.H.I., mulai tahun 2020 - 2022
- Drs. Samsul Amri, S.H., M.H. mulai tahun 2022 - 2024
- Drs. H. Faiq, M.H. mulai tahun 2024 - Sekarang